HUT Rumah Donasi MIK SEMAR ke-1

Alhamdulillah..
Tasyakuran Hari Ulang Tahun Rumah Donasi yang pertama telah terlaksana tanpa kendala.
Terimakasih kami haturkan kepada para Donatur, Tamu undangan serta rekan-rekan Korwil dan Korcam juga dari Rekan Unsur Mik Sigap, MTM dan Terimakasih juga kami haturkan :
1. Dalang Utama Mik semar
2..Wali kota / Ibu wali kota
3. Ketua Baznas Semarang
4. PDAM Tirta Moedal Semarang
5. Kepala Puskesmas Tlogosari Wetan
6. Kepala BPH Yayasan Widya Husada
Bapak Afka Rahmanto Adji
7. STIKES
8. Bus BRT
9. USAID
10. Komunitas Harapan
11. MGM caffe (Cie alexa)
12. Team Duta Fitnes
Koh Edwin Djati Kusumo
Semoga ini langkah awal dari Rumah Donasi agar semakin tumbuh dan berkembang sehingga menjadi wadah kepedulian bagi para donatur yg ingin berbagi melalui Rumah Donasi.
Kesuksesan di tahun pertama ini tak lepas dari kerjasama tim pengurus & laskar Rumah Donasi yang memiliki jiwa sosial demi kemanusiaan sebagaimana slogan kami “Berbagi untuk Kemanusiaan”.
